SOSIALISASI DAFTAR ONLINE & VIRTUAL ACCOUNT BANDUNG
Oleh Admin
2020-08-06 09:04:30

Alhamdulillah PT Arminareka Perdana telah mengadakan kegiatan sosialisasi Sistem Pendaftaran Online dan Sistem Pembayaran Via Virtual Account pada :
Hari : Sabtu
Tanggal : 26 November 2016
Tempat : Prime Park Hotel - Bandung
Insyallah sosialisasi akan dilanjutkan ke beberapa kota besar di indonesia agar seluruh leader dapat mendapatkan informasi detail dan mampu mengimplementasikan pendaftaran online dan pembayaran via virtual account dengan baik.
Berikut cuplikan dokumentasi pada kegiatan ini :